Prediksi Jumlah Penumpang Pesawat dengan Backpropagation Neural Network

Desy Pitriyani, Yurika Permanasari

Jurnal Riset Matematika(2022)

引用 0|浏览0
暂无评分
摘要
Abstract. The surge in passengers at Soekarno-Hatta International Airport in new normal era, urged the airport to have information about how many passengers in the next several time periods in order to know the proper plan and optimization of airport operations. This paper aims to use Backpropagation Neural Network methods to predict the number of airplane passengers. The data used is monthly data on the number of passengers on domestic flights at Soekarno-Hatta International Airport from January 2006 to April 2022 obtained from Badan Pusat Statistik (BPS). The results showed predictions with Backpropagation Neural Network method produced the best predictions with 19.77% MAPE. The prediction of the number of passengers in the next period, May 2022 is 1.060.500 passengers. Abstrak. Melonjaknya penumpang di Bandara Internasional Soekarno-Hatta pada era new normal, pihak bandara perlu memiliki informasi mengenai berapa banyak penumpang pada beberapa periode waktu ke depan guna mengetahui perencanaan dan pengoptimalan pengoperasian bandara yang tepat. Penelitian ini bertujuan untuk memprediksi jumlah penumpang pesawat menggunakan Backpropagation Neural Network. Data yang digunakan adalah data bulanan jumlah penumpang pesawat penerbangan domestik di Bandara Internasional Soekarno-Hatta mulai Januari 2006 hingga April 2022 yang diperoleh dari Badan Pusat Statistika (BPS). Hasil penelitian menunjukkan prediksi dengan metode Backpropagation Neural Network menghasilkan prediksi yang baik dengan MAPE 19,77%. Prediksi jumlah penumpang pada periode selanjutnya yaitu Mei 2022 adalah sebanyak 1.060.500 penumpang.
更多
查看译文
AI 理解论文
溯源树
样例
生成溯源树,研究论文发展脉络
Chat Paper
正在生成论文摘要