Chrome Extension
WeChat Mini Program
Use on ChatGLM

Pelatihan pembuatan hand sanitizer otomatis dengan transistor switching

Prosiding SENAPENMAS(2021)

Cited 0|Views0
No score
Abstract
Electrical engineering perception especially in electronics, is limited for teachers and high school students. The application of electronics makes the system more applicative by sharing knowledge among the Untar electrical engineering study program lecturer and high school students or teachers. Hygienics, such as hand sanitizers are important, especially during the current Covid-19 pandemic. Automatic hand sanitizer is a means of supporting applications that can support protocols for maintaining hygienics. The method of this activity is to conduct electronics training. The activity took place and was carried out at Tarsisius II High School, Jakarta via online, zoom. The teaching staff for electronic training are lecturers of Electrical Engineering, Tarumanagara University. The material is about making an automatic hand sanitizer in few steps. Outcomes are produced with finished products for high school students and seminars for lecturers who support this activity. Training using ready-made modules. The training starts from an explanation of the system, an explanation of the modules used, the characteristics of each module, how to connect, the stages of manufacture, and the final stage is system testing. The training was attended by students of SMA Tarsisius 2. The training was conducted online. The participating students were able to take part in the training well and the implementation of this activity went well that is indicated by the survey of beneficial 56%. Wawasan mengenai teknik elektro terutama dalam bidang elektronika sangatlah terbatas termasuk juga bagi para guru dan siswa sekolah tingkat SMA. Penerapan ilmu elektronika yang membuat sistem menjadi lebih aplikatif dapat dilakukan dengan berbagi ilmu dari dosen program studi teknik elektro Untar dengan sekolah SMA. Kebutuhan kebersihan seperti hand sanitizer menjadi penting terutama dalam masa pandemi Covid 19 sekarang ini. Hand sanitizer otomatis menjadi sarana penunjang aplikasi yang dapat mendukung protokol menjaga kebersihan. Metode kegiatan ini dengan melakukan pelatihan elektronika. Kegiatan berlangsung dan dilaksanakan di SMA Tarsisius II, Jakarta via zoom online. Tenaga pengajar pelatihan elekltronika adalah dosen Teknik Elektro Universitas Tarumanagara. Materi yang diajarkan adalah cara membuat hand sanitizer otomatis secara bertahap. Luaran yang dihasilkan dengan produk jadi bagi siswa SMA dan seminar bagi dosen pengampu kegiatan ini. Pelatihan menggunakan modul – modul yang sudah jadi. Pelatihan dimulai dari penjelasan sistem, penjelasan modul yang digunakan, karakteristik tiap modul, cara koneksi, tahapan pembuatan, dan tahap akhir yaitu uji coba sistem. Pelatihan diikuti oleh siswa SMA Tarsisius 2. Pelatihan dilakukan secara daring. Siswa peserta dapat mengikuti pelatihan dengan baik dan pelaksanaan pelatihan ini berjalan dengan baik ditunjukkan berdasarkan hasil survei manfaat 56%.
More
Translated text
AI Read Science
Must-Reading Tree
Example
Generate MRT to find the research sequence of this paper
Chat Paper
Summary is being generated by the instructions you defined